Thursday, April 12, 2018

Supplier Online Ini bantu Temukan Produk Untuk yang Mau Jadi Reseller


Mana yang lebih menguntungkan, dropship atau reseller? Untuk sistem dropship, keuntungan didapatkan dari harga yang Anda tetapkan dikurangi harga barang dari supplier. Misalnya Anda membeli produk dari supplier dengan harga Rp 200 ribu, lalu menjual produk itu kembali ke konsumen dengan harga sesuai pabrik ditambah harga yang Anda patok untuk keuntungan Anda. Sedangkan untuk reseller, keuntungan yang Anda dapatkan bisa 2 x lipat karena biasanya banyak supplier yang memberikan potongan harga untuk pembelian produk dalam jumlah yang banyak.

Untuk memulai bisnis dengan kedua sistem ini, ada beberapa hal yang perlu Anda perhatikan. Paling tidak produk haruslah memiliki sifat yang sustainable dan berpeluang besar. pastikan Anda sudah mempertimbangkan hal-hal berikut ini sebelum mengambil keputusan menjual produk supplier.
1.      Tawarkan produk yang lebih spesifik.
2.      Hindari pemilihan produk yang dimiliki kompetitor besar.
3.      Pilih produk yang mudah didistribusikan.

Berikut ini syarat supplier yang harusnya Anda pilih.
1.   Harga yang ditawarkan murah, jadi bisa memungkinkan Anda untuk mendapatkan keuntungan lebih.
2.  Komisi jelas, carilah supplier yang tidak hanya memberikan harga yang murah namun memberikan harga khusus untuk reseller.

Bandros.co.id Platform yang sudah berjalan sejak tahun 2014 dan berkantor pusat di Bandung ini merupakan wadah yang dapat menjembatani antara reseller dan dropshipper serta UMKM yang memiliki produk.

Pendopo, CEO Omega Soft, akan memperkenalkan produk Smart Cashier dan Omega POS (Point of Sale) yang merupakan piranti lunak untuk pelaku bisnis UKM yang mempunyai toko offline bisa dengan mudah menjadi online shop, dengan biaya yang diklaim terjangkau. Lebih jauh, Pendopo juga menjelaskan piranti ini terintegrasi penuh dengan stok gudang dan pembayaran online. Terkait piranti lunak tersebut, hingga kini Omega telah melayani kurang lebih sebanyak 5.000 UKM di Indonesia dan bermitra dengan para coach dan mentor untuk sosialisasi software ini lewat program Omega Partnership, mengingat masih banyak pelaku UKM yang belum menggunakan software Omega POS.



No comments:

Post a Comment